Judul : MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau
link : MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau
MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau
Bubur Susu Kacang Ijo |
Resep Cara Membuat Bubur Susu Kacang Hijau / Ijo
Bahan-bahan :
- 50 gr tepung kacang ijo
- 40 gr susu formula atau ASI
- 100 ml air
Cara membuat bubur susu kacang ijo :
- Campur tepung kacang hijau dengan air, aduk rata. Kemudian masak dengan api kecil hingga matang. Angkat.
- Campurkan campuran tepung tadi dengan susu formula atau ASI sedikit demi sedikit sampai tercampur rata. Sajikan selagi hangat-hangat kuku.
Terima kasih sudah membaca resep bubur susu kacang ijo dan berkunjung di gubuk yang sederhana ini. Semoga bermanfaat.
Demikianlah Artikel MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau
Cukup disini artikel MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat dan bisa dipraktekkan. Baiklah, sampai jumpa di postingan resep lainnya.
Anda sekarang membaca artikel MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau dengan alamat link https://resepharianmakyus.blogspot.com/2016/04/mpasi-6-bulan-resep-bubur-susu-kacang.html
0 Response to "MPASI 6 Bulan : Resep Bubur Susu Kacang Hijau"
Posting Komentar