Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple

Hallo Sahabat Resep Masakan Maknyus, Apa kabar Anda Hari ini? .Kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk Anda baca dan praktekkan. Mudah-mudahan isi postingan Artikel Resep Cemilan, yang kami tulis ini dapat anda pahami dan praktekkan. Baiklah, Selamat membaca.

Judul : Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple
link : Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple

Baca juga


Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple

Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple - Buntik semua pasti sudah tahu dengan cemilan yang satu ini. Ya, cireng merupakan salah satu makanan yang berasal dari daerah Sunda yaitu berbahan dasar tepung kanji atau tepung tapioka yang kemudian di goreng dengan di campur berbagai bumbu yang khas. Priangan adalah salah satu daerah yang banyak menjual cemilan ini. Biasanya cireng ini di jual dngan berbagai variasi rasa.

Pada tahun 80-an cireng ini begitu terkenal. Naum, seiring perkembangan zaman, cireng kini berubah menjadi berbagai variasi bentuk dan rasa, misalnya Cimol yang berisi daging, sosis, sampai keju. Dan cireng kini sudah menyebar di seluruh penjuru Nusantara. Resep cireng yang sederhana ini tidak kalah enaknya dengan resep cemilan kebab ayam yang terkenal enak.

Baik, tidak usah berlama-lama, berikut admin bagikan resep cara membuat cireng yang sederhana dan simple untuk anda sajikan saat berkumpul bersama keluarga tercinta.

Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple
Resep Cemilan, Cireng


Resep cara membuat cireng sederhana simple


Bahan-bahan :
  • 7 sdm tepung kanji (tapioka)
  • 2 sdm tepung terigu
  • 75 ml air panas
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 1 helai daun bawang, iris tipis
  • 1 sdt kaldu ayam bubuk
  • 1 sdt merica bubuk
  • 1 sdt garam
  • Minyak goreng, secukupnya

Cara membuat cireng sederhana :

  1. Campur semua bahan kecuali minyak dan air hingga rata. Tambahkan air sedikit-sedikit hingga kalis. Bentuk adonan menjadi bulat sedikit pipih. Sisihkan.
  2. Didihkan air, rebus adonan yang sudah di bentuk bulat hingga mengembang. Angkat, tiriskan.
  3. Panaskan minyak goreng, goreng adonan yang sudah di rebus tadi sampai matang. Angkat. Sajikan.

Hemm,, begitu mudah, simple, dan gampang buntik. Sangat cocok untuk cemilan anak-anak dan keluarga saat santai. Itulah sedikit berbagi resep cara membuat cireng yang sederhana dan simple. Terima kasih sudah berkunjung, semoga bermanfaat.


Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple

Cukup disini artikel Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat dan bisa dipraktekkan. Baiklah, sampai jumpa di postingan resep lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple dengan alamat link https://resepharianmakyus.blogspot.com/2015/01/resep-cara-membuat-cireng-sederhana.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Cara Membuat Cireng Sederhana Simple"

Posting Komentar