Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan

Hallo Sahabat Resep Masakan Maknyus, Apa kabar Anda Hari ini? .Kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk Anda baca dan praktekkan. Mudah-mudahan isi postingan Artikel batagor, Artikel bumbu batagor, Artikel cara membuat batagor, Artikel Makanan, Artikel resep batagor, yang kami tulis ini dapat anda pahami dan praktekkan. Baiklah, Selamat membaca.

Judul : Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan
link : Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan

Baca juga


Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan

Batagor adalah jajajan khas nusantara yang berasal dari bandung. Jika batagor di kenal dengan rasa gurih dan lezatnya yang berasal dari bahan pembuatannya yaitu dengan menggunakan ikan tenggiri, kini anda pun juga tetap dapat mempertahankan rasa khas batagor tersebut meski tanpa menggunakan ikan tenggiri. Cara membuat batagor sederhana tanpa ikan sangat mudah sekali sehingga anda tidak perlu bingung jika harus menghilangkan ikan pada daftar bahan.

Jajanan nusantara yang di sajikan dengan saus kacang ini dapat di jumpai di mana saja dan biasanya banyak di jual oleh pedagang kaki lima keliling atau yang jualan di pinggir jalan. Meski di jual dengan gerobak, rupanya batagor juga tetap banyak di embat karena rasanya yang menggoda tersebut. Bagi anda yang ingin membuat batagor sendiri di rumah, maka anda dapat menggunakan resep di bawah ini sebagai panduan untuk membuat batagor sederhana tanpa ikan.

Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan

Bahan Bahan Batagor

  • Tepung sagu 100 gram
  • Tepung terigu 100 gram
  • Tahu putih 5 buah di rebus dengan garam
  • Daun bawang di iris tipis secukupnya
  • Bawang putih 2 siung
  • Garam secukupnya
  • Ebi 1 sendok teh
  • Merica secukupnya

Proses Pembuatan Batagor

Jika seluruh bahan yang di buthkan pada Cara membuat batagor sederhana tanpa ikan sudah lengkap, maka langkah selanjutnya yang harus anda kerjakan yaitu dengan mencampurkan bahan bawang putih, merica, ebi, dan garam yang di ulek halus lalu di campur dengan tepung terigu dan sagu. Jika sudah maka tuang air sedikit demi sedikit dan aduk adonan hingga menjadi kalis. Kemudian tambahkan irisan daun bawang dan aduk kembali. Lalu potong tahu menjadi dua bagian dan ambil bagian tengahnya kemudian masukkan adonan batagor ke dalam tahu. Jika sudah maka goreng batagor tahu dengan menggunakan api sedang. Apabila batagor sudah matang maka siram dengan bumbu kacang yang di buat dengan cara menggoreng semua bumbu kacang seperti kacang tanah, bawang merah, bawang putih, cabai, garam, dan terasi udang yang kemudian di haluskan dan di panaskan dengan air secukupnya lalu jadilah saus kacang.
Baca juga : Cara Membuat Batagor Nikmat dan Murah
Itulah Cara membuat batagor sederhana tanpa ikan yang dapat di buat dengan sangat mudah dan tentunya juga sangat menggoda selera sehingga membuat anda tertarik untuk mengonsumsinya secara terus menerus. Proses pembuatan batagor sederhana tanpa ikanini juga tidak sulit sehingga anda akan lebih mudah dalam melakukan praktikknya.


Demikianlah Artikel Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan

Cukup disini artikel Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat dan bisa dipraktekkan. Baiklah, sampai jumpa di postingan resep lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan dengan alamat link https://resepharianmakyus.blogspot.com/2016/02/cara-membuat-batagor-sederhana-tanpa.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Membuat Batagor Sederhana Tanpa Ikan"

Posting Komentar